PEMBERIAN MOTIVASI DARI ORANG TUA ANAK TERHADAP ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK

PEMBERIAN MOTIVASI DARI ORANG TUA ANAK TERHADAP ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK

Penulis

  • Rusly ZA Nasution Universitas Langlangbuana

Abstrak

Anak merupakan Amanah Tuhan bagi orang tua yang masih suci laksana permata (Imam Al- Ghazali) dan baik buruknya anak tergantung pada pembinaan yang diberikan oleh orang tua kepada anaknya. Pemberian motivasi dari orang tua anak terhadap Anak Didik Pemasyarakatan, mempunyai tujuan agar pembinaan yang dilakukan Lembaga Pemasyarakatan Anak memperoleh hasil sesuai dengan tujuan pemasyarakatan itu sendiri.Kata Kunci: Motivasi, Orang Tua, Anak Didik Pemasyarakatan, Lembaga Pemasyarakatan.

Referensi

Abin Syamsuddin, M., 2002. Psikologi Kependidikan Perangkat Sistem Pengajaran Modul, Bandung: Remaja Rosda Karya.

Al-Rasyid, Harun, 1994. Statistika Sosial. Bandung: Program Pascasarjana, Universitas, Padjadjaran.

Harsono HS., 1995. Sistem Baru Pembinaan Narapidana, Solo: Djambatan.

Hersey, Paul, dan H. Blanchard, 1986. Kepemimpinan dan Motivasi, (Alih Bahasa Agus Darmawan), Jakarta: Erlangga.

Nasution, Rusli, 2005. Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Lapas dan Pemberian Motivasi Orang Tua Terhadap Keberhasilan Pembinaan Anak Didik Pemasyarakatan di Lapas Anak Pria Tangerang, Tesis, Sekolah Tinggi Manajemen – IMM, Jakarta.

------------------, 1997. Keutuhan Rumah Tangga adalah Syarat Utama dalam Pembinaan Anak, (Ceramah Dihadapan Orang Tua Murid SLTA se Kota Padang), Makalah, Polda Sumatera Barat, 1997.

------------------, 1998. Selamatkan Remaja dengan Pendidikan Agama, Makalah, DPRD Tk. II Pesisir Selatan.

Yusuf Qardlawi, terjemahan Al Hamid Al Husaini, 1996. Fatwa-fatwa Kontenpower, Jakarta: Yayasan Al Hamidy.

Syamsu Yusuf LN, 2003. Mental Hygienne Kajian Psikologi dan Agama, Bandung: Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan Fakultas Pendidikan UPI.

Siagian, PS., 1984. Filsafat Administrasi, Jakarta: Gunung Agung.

--------------, 1988. Organisasi, Kepemimpinan dan Perilaku Administrasi, Jakarta: CV. Haji Masagung.

Stonner, James AF dan Warkel, Charles, 1986. Management. Third Edition, London: Prentice Hall International Inc.

W.J.S. Poerwadarminta, 1976. Kamus Umum Bahasa Indonesia, Jakarta: PN Balai Pustaka.

Undang-Undang Republik Indonesia, Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan, Lembaran Negara RI Tahun 1995 Nomor 77. ------------------,

Undang-Undang Nomor 3 Tahun 1997 tentang Pengadilan Anak, Lembaran Negara Tahun 1997 Nomor 3.

------------------, Undang-Undang Nomor 4 Tahun 1979 tentang Kesejahteraan Anak, Lembaran Negara RI Tahun 1979 Nomor 32.

------------------, Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak, Lembaran Negara Tahun 2002 Nomor.

------------------, Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2004 tentang Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga, Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 95.

------------------, Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, Lembar Negara Tahun 1974.

Dokumen

Direktorat Jenderal Pemasyarakatan, Himpunan Peraturan Perundang-undangan tentang Pemasyarakatan, Buku VI Bidang Pembinaan, Jakarta, Desember 2004.

Lembaga Pemasyarakatan Anak Pria Tangerang, Data-data Anak Didik Pemasyarakatan, Data Organisasi dan Personil Lapas, serta data bangunan Lapas, Tangerang, April 2005.

Diterbitkan

2008-02-01

Cara Mengutip

Nasution, R. Z. (2008). PEMBERIAN MOTIVASI DARI ORANG TUA ANAK TERHADAP ANAK DIDIK PEMASYARAKATAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN ANAK. EDUCARE, 5(2). Diambil dari https://jurnal.fkip.unla.ac.id/index.php/educare/article/view/65

Terbitan

Bagian

Research

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Loading...